PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJASAMA (MOU) POS BANTUAN HUKUM (POSBAKUM) PADA PENGADILAN TATA USAHA NEGARA PADANG TAHUN 2022
Kegiatan Pengadilan | 05 Jan 2022 01:01:28 WIB

Senin, 3 Januari 2022
Penandatanganan Perjanjian Kerjasama (MOU) Pos Bantuan Hukum (POSBAKUM) pada Pengadilan Tata Usaha Negara Padang Tahun 2022.
Kegiatan ini dipimpin oleh Bapak Abdullah Riziki Ardiansyah, S.H., M.H (Wakil Ketua) dan dihadiri oleh Hakim dan Pegawai beserta Lembaga Perhimpunan Bantuan Hukum dan Hak Asasi Manusia Indonesia Sumatera Barat.